Minggu, 26 Juli 2020

RPL 1 Lembar (penyesuaian Surat Edaran Mendikbud No 14 Tahun 2019


Assalamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarokaatuh, 
Bapak dan ibu guru BK SMP/MTs dimanapun berasa, Semoga Allah SWT selalu memberi kekuatan kepada kita untuk tetap istiqomah membimbing anak didik kita dengan penuh kesabaran. 
Tugas  sebagai guru BK merupakan tugas yang sangat mulia, namun terkadang ada beban psikologis ketika menghadapi problematika yang dihadapi anak didik kita yang bergitu beragam, sementara itu kita juga dituntut untuk memenuhi tugas administrasi sebagai guru BK yang juga menguras tenaga dan pikiran.

RPL BK merupakan Rencana Pemberian Layanan Bimbingan dan Konseling, sesuai Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayan Republik Indonesia, bentuk RPP/RPL dianjurkan disederhanakan hingga menjadi kurang lebih 1 lembar halaman. 

Dengan diterbitkannya Surat Edaran Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 14 Tahun 2019 Tentang Penyederhanaan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( baca RPL ), setidaknya dapat meringankan tugas guru dalam hal administrasi, termasuk kita sebagai guru BK juga dimudahkan, karena tidak sedikit Guru BK  yang ditugasi oleh sekolah di luar tugas sebagai guru BK.

Pada prinsipnya RPL BK boleh disusun lebih dari 1 lembar. pada RPL yang terbaru, yang ditulis hanya pokok intinya saja seperti topik, bidang layanan, kelas, alokasi waktu, tujuan, metode dan media, tahap pelaksanaan, dan evaluasi (refleksi).

Bedanya dengan RPL yang terdahulu adalah materi layanan tidak dicantumkan dalam RPL 1 lembar ini melainkan guru BK harus memanfaatkan media untuk menjelaskannya. Bisa presentasi menggunakan power point, video, dan pendukung lainnya.


Penerapan RPL Bimbingan dan Konseling 1 lembar ini akan menghemat waktu guru BK dalam menyusun perangkat bimbingan sehingga pemberian layanan di sekolah tidak terganggu oleh perangkat. Karena itu dari Mendikbud langsung maka kita selaku guru BK juga harus mengikutinya.


Membaca isi Surat Edaran Mendikbud yang ditujukan kepada Kepala Dinas Pendidikan Provinsi dan Kepala Dinas pendidikan Kabupaten/ Kota di Seluruh Indonesia, maka kalau dikaitkan dengan Bimbingan dan Konseling (BK) dapat disimpulkan bahwa :
  1. Penyusunan Pelaksanaan Pelaksanaan Layanan (RPL) dilakukan dengan prinsip efisien, efektif, dan berorientasi pada peserta didik
  2. Komponen inti dari RPL adalah Tujuan Layanan, langkah-langkah (Kegiatan) layanan, dan Penilaian Pembelajaran(untuk mapel) atau Evaluasi Layanan (untuk BK) yang wajib dilaksanakan oleh guru, sedangkan komponen lainnya bersifat pelengkap
  3. Sekolah, kelompok guru mata pelajaran sejenis dalam sekolah, Kelompok Kerja Guru/ Musyawarah Guru Mata Pelajaran (KKG/ MGMP), Musyawah Guru Bimbingan dan Konseling (MGBK) dan individu guru secara bebas dapat memilih, membuat, menggunakan dan mengembangkan format RPP/ RPL secara mandiri untuk sebesar-besarnya keberhasilan belajar murid
  4. Adapun RPP/ RPL yang telah dibuat tetap dapat digunakan dan dapat pula disesuaikan dengan ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka 1, 2, dan 3
Bagi rekan-rekan yang sedang mencari contoh RPL berikut Materi Layanan Bimbingan dan Konseling dapat mendowload pada link berikut ini :

Download RPL dan Materi BK Kelas 7
7.2. RPL DAN MATERI BK - SEKOLAH BARU, SEMANGAT BARU !
7.3 RPL DAN MATERI BK - KIAT BELAJAR DI SEKOLAH YANG BARU
7.4 RPL DAN MATERI BK - AKU BANGGA MENJADI DIRIKU SENDIRI
7.5 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL DAN MENGGALI POTENSI DIRI
7.6 RPL DAN MATERI BK - PENTINGNYA DISIPLIN DIRI
7.7 RPL DAN MATERI BK - LINGKUNGANKU BERSIH DAN SEHAT
7.8 RPL DAN MATERI BK - BERTANYA PADA GURU, SIAPA TAKUT !
7.9 RPL DAN MATERI BK- SIKAP PEDULI TERHADAP SESAMA
7.10 RPL DAN MATERI BK - KIAT BANYAK TEMAN DI SEKOLAH
7.11 RPL DAN MATERI BK - AKU BISA MENGATUR WAKTU
7.12 RPL DAN MATERI BK - DISIPLIN DALAM BELAJAR
7.13 RPL DAN MATERI BK - PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT
7.14 RPL DAN MATERI BK - KEBIASAN BELAJAR YANG BAIK
7.15 RPL DAN MATERI BK - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN
7.16 RPL DAN MATERI BK - PRIBADI YANG SELALU BERSYUKUR
7.17 RPL DAN MATERI BK - MASA REMAJA DAN PERUBAHANKU
7.18 RPL DAN MATERI BK - MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK SOSIAL
7.19 RPL DAN MATERI BK - MOTIVASI BELAJAR BAGI PELAJAR
7.20 RPL DAN MATERI BK - BERANI JUJUR ITU.. HEBAT !
7.21 RPL DAN MATERI BK - SIKAP SALING MENGHARGAI
7.22 RPL DAN MATERI BK - SIKAP MEMINTA MAAF DAN MEMAAFKAN
7.23 RPL DAN MATERI BK - MERAIH PRESTASI DI SEKOLAH
7.24 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL BAKAT, MINAT, HOBI DAN KARIR
7.25 RPL DAN MATERI BK - MENJADI PRIBADI YANG MANDIRI
7.26 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL NORMA-NORMA KEHIDUPAN
7.27 RPL DAN MATERI BK - BELAJAR UNTUK HIDUP HEMAT
7.28 RPL DAN MATERI BK - KONSENTRASI DALAM BELAJAR
7.29 RPL DAN MATERI BK - AKU BERBUAT, SIAP BERTANGGUNG JAWAB
7.30 RPL DAN MATERI BK - CITA-CITA MASA DEPANKU

Download Contoh RPL dan Materi BK Kelas 8
8.1 RPL DAN MATERI BK - CERDAS MENGGUNAKAN HANDPHON BAGI PELAJAR
8.2 RPL DAN MATERI BK -STOP MENGELUH, SELALU BERSYUKUR
8.3 RPL DAN MATERI BK - 3 KATA PENTING (MAAF, TOLONG DAN TERIMAKASIH
8.4 RPL DAN MATERI BK - PERILAKU PACARAN, DAMPAK DAN AKIBATNYA
8.5 RPL DAN MATERI BK - AKU CINTAH TANAH AIRKU DAN NKRI
8.6 RPL DAN MATERI BK - BELAJAR KELOMPOK ITU ASYIK DAN BERMANFAAT
8.7 RPL DAN MATERI BK - AKU PERCAYA DIRI TIDAK RENDAH DIRI
8.8 RPL DAN MATERI BK - AKU BISA BERPIKIR KRITIS DAN LOGIS
8.9 RPL DAN MATERI BK - MENGEKSPLORASI BAKAT SECARA MANDIRI
8.10 RPL DAN MATERI BK - AKU BERANI BERPENDAPAT
8.11 RPL DAN MATERI BK - BELAJAR YANG EFEKTIF, EFISIEN DAN MENYENANGKAN
8.12 RPL DAN MATERI BK - SIKAP BERANI DAN PANTANG MENYERAH
8.13 RPL DAN MATERI BK - ETIKA BERGAUL DENGAN TEMAN SEBAYA
8.14 RPL DAN MATERI BK - MEMAHAMI GAYA BELAJAR DAN STRATEGI BELAJARNYA
8.15 RPL DAN MATERI BK - STOP BULLYING, MARI BERSAHABAT !
8.16 RPL DAN MATERI BK - PENTINGNYA SIKAP SOPAN SANTUN
8.17 RPL DAN MATERI BK - PERAN GENDER DI MASYARAKAT
8.18 RPL DAN MATERI BK - ARAH KARIR SETIAP MAPEL
8.19 RPL DAN MATERI BK - PETA PIKIRAN (MIND MAPPING), CARA CERMAT BELAJAR CEPAT
8.20 RPL DAN MATERI BK - KECERDASAN YANG DIMILIKI MANUSIA (KECERDASAN MAJEMUK )
8.21 RPL DAN MATERI BK - CARA KERJA FUNGSI OTAK MANUSIA
8.22 RPL DAN MATERI BK - MENYONTEK, FAKTOR PENYEBAB DAN SOLUSINYA
8.23 RPL DAN MATERI BK - BAHAYA NARKOBA BAGI REMAJA DAN PELAJAR
8.24 RPL DAN MATERI BK - PEMANASAN GLOBAL, PROSES, PENYEBAB DAN DAMPAKNYA
8.25 RPL DAN MATERI BK - HIDUP MANDIRI DI USIA REMAJA
8.26 RPL DAN MATERI BK - CARA MENGHADAPI KESULITAN DAN TANTANGAN
8.27 RPL DAN MATERI BK - TOLERANSI DAN KERJASAMA ANTAR UMAT BERAGAMA (Lengkap)
8.28 RPL DAN MATERI BK - MENJADI PRIBADI YANG PROAKTIF
8.29 RPL DAN MATERI BK - MENGHINDARI PROKRASTINASI
8.30 RPL DAN MATERI BK - BERANI BERMIMPI MERAIH CITA-CITA

Download Contoh RPL dan Materi BK Kelas 9
9.0 RPL DAN MATERI BK - MENGHARGAI PENDAPAT ORANG LAIN
9.1 RPL DAN MATERI BK - KENALI BAKATMU, PILIH KARIR PROFESIMU
9.2 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL BERBAGAI JENIS PROFESI DI MASYARAKAT
9.3 RPL DAN MATERI BK - PERTIMBANGAND DALAM MEMILIH KARIR
9.4 RPL DAN MATERI BK - PERENCANAAN KARIR, CARA MEMBUAT DAN MERAIHNYA
9.5 RPL DAN MATERI BK - LULUS SMP_MTs, MELANJUTKAN KE MANA
9.6 RPL DAN MATERI BK - KELOMPOK PEMINATAN DI SMA-MA SERTA PROSPEK KARIRNYA
9.7 RPL DAN MATERI BK - KELOMPOK PEMINATAN DI SMK-MAK SERTA PROSPEK KARIRNYA
9.8 RPL DAN MATERI BK - KUNCI SUKSES MENGHADAPI UJIAN
9.9 RPL DAN MATERI BK - BERPIKIR DAN BERSIKAP POSITIF
9.10 RPL DAN MATERI BK - BANGKITKAN MOTIVASI BELAJAR
9.11 RPL DAN MATERI BK - CARA BERKOMUNIKASI YANG BAIK
9.12 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL MEKANISME PERTAHANAN DIRI
9.13 RPL DAN MATERI BK - MENGENAL KEPRIBADIAN MANUSIA
9.14 RPL DAN MATERI BK - MEMBINA HUBUNGAN PERSAHABATAN
9.15 RPL DAN MATERI BK - EVALUASI TINGKAT MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR
9.16 RPL DAN MATERI BK - MOTIVASI BELAJAR DARI TOKOH INSPIRATIF
9.17 RPL DAN MATERI BK - CARA MENGENDALIKAN EMOSI DIRI SENDIRI
9.18 RPL DAN MATERI BK - DAN MATERI - AKU BANGGA DENGAN KARYAKU
9.19 RPL DAN MATERI BK - JIWA KEPEMIMPINAN
9.20 RPL DAN MATERI BK - AKU PASTI BISA
9.21 RPL DAN MATERI BK - STRESS, PENYEBAB, CIRI-CIRI DAN CARA MENGATASINYA
9.22 RPL DAN MATERI BK - MENJAGA KESEHATAN TUBUH AGAR TETAP SEHAT
9.23 RPL DAN MATERI BK - PERNIKAHAN DI USIA MUDA DAN PERMASALAHANNYA
9.24 RPL DAN MATERI BK - MANUSIA HARUS HIDUP BERMASYARAKAT
9.25 RPL DAN MATERI BK - ETIKA DAN BUDAYA TERTIB BERLALU LINTAS

Download Kalender Pendidikan
Surat Kadisdik Provinsi Jawa Barat Tentang Pedoman Penyusunan Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2020/2021
Kalender Pendidikan Semester 1 Tahun Pelajaran 2020/2021
Kalender Pendidikan Semester 2 Tahun Pelajaran 2020/2021


Download Surat Edaran Mendkibud RI tentang Penyederhanaan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
SE Nomor 14 Tahun 2019

Semoga bermanfaat ....
Jangan lupa tinggalkan komentar jika bermanfaat ....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar